1. Buka konten
  2. Buka menu utama
  3. Buka situs DW lainnya

Ayo Ikut Nulis Blog #DWNesia

Punya pengalaman tentang Jerman? Atau Anda warga Jerman atau Eropa yang punya pengalaman tentang Indonesia? Kami mengajak Anda untuk berbagi pengalaman di Blog DWnesia.

https://p.dw.com/p/3A2Bd
DWNesia Blog

#DWNesia merupakan wadah bagi komunitas DW, tempat untuk berbagi kisah dan pendapat dan juga tempat berkarya lewat tulisan bagi para kolumnis tamu DW dan pakar dari berbagai bidang.

Di #DWnesia Blog, kami memberi kesempatan pada para perantau, warga Indonesia diaspora di Jerman dan di negara lain di Eropa untuk berbagi pengalaman dan kisah seputar pengalaman hidup atau belajar di Jerman atau Eropa.

#DWnesia Blog juga diperuntukkan bagi Anda, warga Jerman atau warga negara lain di Eropa untuk berbagi cerita pengalaman Anda di Indonesia

Cara pengiriman:

- gunakan formulir di bawah untuk mengunggah tulisan.

- sertakan 1 foto profil, beserta minimal 2 foto yang mendukung isi blog (foto harus buatan sendiri; sertakan tanggal dan lokasi pengambilan foto).

catatan: mohon foto dikirim secara tepisah (tidak bersama tulisan) juga dengan menggunakan formulr di bawah.

- tulisan dalam bahasa Indonesia

- panjang tulisan minimal 700 kata, maksimal, 1500 kata

*Dengan mengirimkan tulisan bagi blog #DWnesia, kamu menyetujui semua syarat dan ketentuan partisipasi yang ditetapkan DW.

 

Referensi tulisan blog:

- Kerja di Jerman Tapi Tidak Bisa Bahasa Jerman

- Jerman dan Amerika dari Kacamata Mahasiswa Indonesia

Pengalaman Saya Melahirkan Pertama Kali di Jerman

Lebih lengkap lagi di